Entah sebuah kebetulan, atau memang takdir. Seorang laki-laki yang bersekolah disebuah SMA favorit di Pekalongan, Jawa Tengah. Dia bernama Anton, seperti siswa lainnya setelah diterima di sekolah tersebut Anton mengikuti alur registrasi yang sudah ditentukan oleh pihak sekolah sampai pada awal tahapan registrasi yaitu pengembalian berkas. Dia termasuk masih baru di Pekalongan karena orang tuanya harus pindah ke Pekalongan dan mau tidak mau dia pun ikut pindah. Untung saja memang waktunya sedang penerimaan siswa baru dan Anton memang baru lulus SMP di Tangerang. Saat pengembalian berkas dia layaknya siswa baru yang belum tahu apa-apa, dia sendiri bertanya kepada orang yang ada di lingkungan sekolah untuk mengetahui di mana ruang tata usaha berada. Setelah dia tahu, dia pun menuju ruangan tersebut dan sampailah dia di ruang tata usaha. Kemudian Anton mengurus hal-hal yang diperlukan dan kemudian datanglah seorang perempuan bernama Andien dan terjadilah percaka...
Blog ini gua jadikan wadah untuk belajar menulis dan mengarang hehee tapi tetap akan ada tulisan yang berisi info-info kok kedepannya Don't forget to visit my blog yaa :D